Untuk menilai kualitas suatu perairan digunakan juga penetapan nilai COD. Chemical Oxygen Demand dinyatakan dalam ppm ( parts per million ) atau mg / l, yang menunjukkan besarnya atau jumlah polutan yang berupa bahan organik dalam suatu perairan. Nilai COD untuk budi daya perikanan diperbolehkan < 80 mg /l dan disarankan < 40 mg / l.
No comments:
Post a Comment